Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Haurgeulis Patroli Malam

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Haurgeulis Patroli Malam
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Haurgeulis Patroli Malam

    Indramayu, - Polsek Haurgeulis jajaran Polres Indramayu Polda Jabar kembali melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Haurgeulis, Kabupaten Indramayu, Kamis (13/07/2023) kemarin,

    Hal tersebut disampaikan Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui AKP H. Cartono.

    “Kegiatan patroli malam ini, untuk pencegahan secara dini agar masyarakat dalam melaksanakan aktivitasnya merasa aman dan nyaman, ” ungkap Kapolsek, Jumat (14/07/2023).

    Kapolsek menjelaskan, pihaknya berpatroli menyisir lokasi rawan kriminalitas dan Kamtibmas, serta tempat keramaian.

    “Dalam patroli tersebut kami juga sampaikan pesan Kamtibmas agar masyarakat selalu waspada terhadap tindak kejahatan, ” ujar Kapolsek.

    Lanjut Kapolsek menegaskan bahwa pihaknya akan rutin melaksanakan patroli di malam hari.

    Menurut Kapolsek, Malam hari menjadi perhatian khusus bagi wilayahnya, karena tingkat intensitas masyarakat sampai larut malam atau bahkan sampai dini hari, maka dengan adanya giat patroli yang ini dapat memberi rasa aman dan nyaman, tandasnya.

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas Serta...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Kembali Dilakukan Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Raja Itu Orang Pertama untuk Disalahkan, Orang Terakhir untuk Dipuji
    Polri Tegas Tangani Kasus DWP 2024: 3 Anggota Dipecat, 6 Demosi
    Kadivhumas Berikan Pin Brivet Kepada 10 Taruna Akpol Dengan Nilai Sertifikasi Kehumasan Terbaik
    Polda Metro Jaya Panggil Empat Pengurus PWI Pusat, Ungkap Dugaan Penggelapan Dana oleh Hendri Ch. Bangun dan Sayyid Iskandar
    Kiprah Aiptu Agus Riyanto Agar Anak-anak Pemulung Bisa Sekolah

    Ikuti Kami