Polsek Cikedung Gelar Patroli Sore Hari untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban

    Polsek Cikedung Gelar Patroli Sore Hari untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban
    Polsek Cikedung Gelar Patroli Sore Hari untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban


    Indramayu - Polsek Cikedung jajaran Polres Indramayu Polda Jabar menggelar patroli sore hari guna menjaga dan meningkatkan keamanan serta ketertiban di wilayahnya. Selasa (8/8/2023)

    Patroli ini merupakan bagian dari upaya yang dilakukan oleh pihak kepolisian untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dan mencegah potensi gangguan kamtibmas.

    Dalam patroli sore hari tersebut, petugas dari Polsek Cikedung berkeliling di berbagai area strategis di wilayahnya.

    Tujuan dari patroli ini adalah untuk melakukan pengawasan, melakukan deteksi dini terhadap potensi ancaman kejahatan, serta memberikan rasa nyaman kepada masyarakat yang sedang beraktivitas.

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Cikedung, IPTU Junata mengatakan, bahwa langkah proaktif yang dilakukan oleh pihaknya merupakan bentuk komitmen dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

    Kegiatan patroli sore hari ini merupakan contoh nyata dari upaya kepolisian dalam menjaga keamanan dan memberikan perlindungan kepada masyarakat. 

    “Diharapkan dengan adanya langkah-langkah ini, wilayah Cikedung dapat tetap aman, kondusif, dan bebas dari gangguan kamtibmas yang meresahkan, ” harap IPTU Junata.

    ANDRI/HMS RES IMYU

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Kandanghaur Sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Menciptakan Situasi Kondisi Keamanan Dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    10 Tahun Kepemimpinan Jokowi, Lima Polda Terbentuk 
    Agus Flores, Sang Komando Media yang Mampu Menggerakkan 1000 Media dalam Hitungan Menit

    Ikuti Kami